Tuesday, November 12, 2013

Opsi perbaikan mutu untuk kepuasan pelanggan


  • Ini contoh siklus kebijakan. Pelajari logika akar masalah yang menyebabkan ketidakpuasan.

  • Masalah kita adalah ketidak-puasan. 
  • Strategi yang dipilih adalah:
    1. sistem quality assurance
    2. total quality management 
  • Opsi di sini berupa pendekatan untuk mencapai kepuasan layanan. 
  • Setelah memilih satu opsi, kita masih harus menjabarkan seperti apa operasionalisasi dari pendekatan yang kita pilih.


Referensi

  1. Kahan, B., & Goodstadt, M. (1999). Continuous quality improvement and health promotion: can CQI lead to better outcomes? Health Promotion International, 14(1).
  2. Kaluzny, A. D., Mclaughlin, C. P., & Simpson, K. I. T. (1992). Applying Total Quality Management Concepts to Public Health Organizations. Public Health Reports.

No comments:

Post a Comment